Perbedaan Grand New Veloz 1.5 dan Grand New 1.3
Perbedaan Grand New Veloz 1.5 dan Grand New 1.3
Perlu kita ketahui bersama, bahwa saat ini selain Grand New Veloz 1.5, Toyota juga megeluarkan varian baru Grand New Veloz 1.3.
Apa saja perbedaannya, selain mesinnya tentu saja....
INTERIOR
Pada head unit, Grand New Veloz 1.5 sudah menggunakan monitor tuoch screen, yang mampu memutar DVD dan CD serta dilengkapi Radio dan USB.
Grand New Veloz 1.5 |
Grand New Veloz 1.3 |
Sedangkan Grand New Veloz 1.3 belum dilengkapi dengan head unit dengan monitor Touch Screen. Fasilitas CD, Rado dan USB sudah menjadi standart di head unit 2-DIN ini.
Lingkaran setir Grand New Veloz 1.5 sudah dilapisi dengan kulit dan dilengkapi audio Steering Switches, untuk memudahkan pengaturan audio saat anda berkendara
Sementara pada Grand New Veloz 1.3 belum dilapisi kulit dan belum dilengkapi dengan audio Steering Switches.
EKSTEROR
Head lamp pada Grand New Veloz 1.5 memakai projektor dengan bohlam halogen, sedangkan pada Grand New Veloz 1.3 memakai head lamp dengan multi reflektor dan bohlam halogen.
Pada bagian roda sama sama memakai ukuran ring 15" bahan aluminium alloy dengan desain 'model kipas' yang kekinian, namun untuk Grand New Veloz 1.5 memakai warna polished metal dengan aksen smoked hitam,
sedangkan pada Grand New Veloz 1.3 memakai warna silver..
Satu lagi yang menjadi pembeda antara Grand New Veloz 1.5 dan 1.3 adalah adanya tambahan rear parking camera untuk melengkapi head unit monitor touch screen pada tipe Grand New Veloz 1.5. Sehingga dapat memudahkan pada saat parkir kendaraan dalam posisi mundur...
Berikut ini adalah daftar harga Grand New Avanza untuk Wilayah Surabaya dan sekitarnya. (Termasuk JAWA TIMUR) per 12 Agustus 2015
- Grand New Avanza E 1.3 Std M/T 183.700.000
- Grand New Avanza E 1.3 Std A/T 194.900.000
- Grand New Avanza E 1.3 M/T 186.200.000
- Grand New Avanza E 1.3 A/T 197.400.000
- Grand New Avanza G 1.3 M/T 204.300.000
- Grand New Avanza G 1.3 A/T 215.300.000
- Grand New Avanza G 1.5 M/T 216.700.000
Catatan: Untuk Varian Grand New Avanza E 1.3 Std adalah tipe Standard, Tanpa dilengkapi dengan fitur ABS dan tanpa Audio.
Untuk info lengkap & Pemesanan:
DIKTA
HP-1: 081230002297
HP-2: 085103009977
Pin BB: 2A485156
DIKTA
HP-1: 081230002297
HP-2: 085103009977
Pin BB: 2A485156